4 Pilihan Mobil LCGC Bekas di Mocil.id


4 Pilihan Mobil LCGC Bekas di Mocil.id

Mobil LCGC memang selalu bisa menjadi pilihan mobil tanpa budget besar. Dengan fitur-fiturnya yang mumpuni membuat mobil LCGC sudah bisa memenuhi kebutuhan berkendara kita. Saat ini ada berbagai merk dan model mobil LCGC yang tersedia di pasar mobil, baik pasar mobil baru maupun mobil bekas. 

Saat ini banyak orang yang membeli kredit mobil LCGC bekas, pasalnya pada pasar mobil bekas banyak tersedia mobil bekas rasa baru dengan minim PR. Seperti pada situs cari dan cicil mobil bekas, yaitu Mocil.id. Menyediakan berbagai pilihan mobil LCGC bekas. Apalagi saat ini ada promo Oktofun Spesial LCGC! Ada bonus hingga 5,5 juta untuk Teman Mocil cicil mobil LCGC bekas. Berikut adalah 4 pilihan mobil LCGC bekas di Mocil.id. 

 

Baca juga : 5 Alasan Mobil LCGC Cocok Menjadi Mobil Pertama

 

  1. Toyota Calya Tipe G Matic 2022

TOYOTA CALYA 1.2L G AT 2022

Mobil Toyota Calya Tipe G tahun 2022 dengan transmisi otomatis. Berada di Garasi Mocil Bintaro. Untuk TDP nya mulai dari 19 jutaan dengan cicilan mulai dari 3,5 jutaan per bulan untuk tenor hingga 5 tahun. Mobil ini cocok menjadi mobil keluarga, karena memiliki kapasitas 7 penumpang. Selain itu untuk mobil ini fiturnya juga sudah modern, untuk headunit nya sudah menggunakan layar touchscreen dengan berbagai koneksi yang memadai, selain itu untuk memudahkan dalam parkir mobil, mobil ini memiliki kamera belakang yang akan ditampilkan pada layar headunit. Selain itu fitur-fitur keselamatan juga sudah memadai dengan adanya airbag pada bagian depan. Untuk kondisi Toyota Calya bekas ini juga masih sangat baik, selain itu kilometernya cukup rendah sekitar 7000an. 

 

  1. Daihatsu Ayla Tipe X Manual 2017

DAIHATSU AYLA 1.0L X MT 2017

Bagi Teman Mocil yang sedang mencari mobil LCGC bekas di Bandung, mobil Daihatsu Ayla tipe X tahun 2017 dengan transmisi manual ini bisa menjadi pilihannya. Mobil ini bisa menjadi pilihan sebagai mobil keluarga kecil maupun bagi Teman Mocil yang belum berkeluarga. Perawatannya mudah, pajak kendaraan murah, dan pastinya irit bahan bakar karena memiliki kapasitas mesin 1.000 cc. Untuk Daihatsu Ayla bekas ini bisa didapatkan dengan TDP mulai dari 13 jutaan dan cicilan mulai dari 2,1 jutaan per bulan untuk tenor hingga 5 tahun. 

 

  1. Daihatsu Sigra Tipe R Manual 2016

DAIHATSU SIGRA 1.2L R MT 2016

Pilihan mobil LCGC bekas yang bisa menjadi mobil keluarga adalaha Daihatsu Sigra Tipe R tahun 2016 yang berlokasi di Garasi Mocil Surabaya. Memiliki TDP mulai dari 15 jutaan dengan cicilan mulai dari 2,5 jutaan per bulan untuk tenor 5 tahun. Mobil ini irit bahan bakar, awet, perawatannya mudah. Memiliki kapasitas 7 penumpang sehingga sangat pas menjadi mobil keluarga. 

 

  1. Honda Brio Tipe E Matic 2021

HONDA BRIO 1.2L E AT 2021

Satu lagi pilihan mobil LCGC bekas di Mocil.id, yaitu Honda Brio dengan tipe E tahun 2021 bertransmisi otomatis. Mobil Honda Brio ini berada di Garasi Mocil Medan. Mobil ini cocok bagi Teman Mocil yang berjiwa muda, karena mobil ini memiliki tampilan yang sporty dan trendy. Mobil dengan kapasitas 5 penumpang sudah cocok sebagai mobil keluarga kecil ataupun untuk pemakaian sendiri sebagai mobil harian. Mobil ini TDP mulai dari 22 jutaan dan cicilan mulai dari 4 jutaan per bulan dengan tenor hingga 5 tahun. Memiliki mesin yang berperforma baik, mobil inipun enak untuk dimanuver. Selain itu Honda Brio bekas ini baru 13.000 km saja loh. 

 

Itulah 4 pilihan mobil LCGC bekas di Mocil.id. Mau cari atau cicil mobil LCGC bekas pastinya di Mocil.id by DSF karena ada banyak pilihannya. Kondisi masih baik, ada pilihan mobil tahun muda, dan pastinya banyak bonusnya! Dapatkan bonus jutaan rupiah dan garansi mesin, transmisi, dan AC selama 1 tahun. 

 

Artikel Lainnya

Harga Grand Livina Bekas untuk Kebutuhan Keluarga Saat Ini

Harga Grand Livina Bekas Masih Relevan untuk Kebutuhan Keluarga Saat Ini Permintaan terhadap harga Grand Livina bekas masih terbilang stabil, terutama dari pembeli yang mengutamakan kenyamanan, kapasitas kabin, dan karakter berkendara yang halus. Meski model terbarunya sudah tidak lagi diproduksi secara massal, Grand Livina bekas tetap menjadi opsi rasional di segmen MPV menengah. Mobil ini […]

Mobil Bekas Bogor dan Karakter Unit yang Banyak Dicari Pembeli

Mobil Bekas Bogor dan Karakter Unit yang Banyak Dicari Pembeli Ketika membahas mobil bekas Bogor, yang menarik bukan hanya soal harga, tetapi juga karakter unit yang beredar. Banyak pembeli justru datang ke Bogor karena mencari mobil dengan pemakaian yang lebih wajar, kondisi yang masih terjaga, dan pilihan unit yang tidak hanya berasal dari kendaraan operasional […]

Honda Freed Bekas dan Kenapa Harganya Masih Diminati Banyak Orang

Honda Freed Bekas dan Kenapa Harganya Masih Diminati Banyak Orang Honda Freed bekas terus menarik minat pembeli mobil terpakai karena karakter berkendaranya yang praktis, kabin fleksibel, serta biaya kepemilikan yang relatif terjangkau. MPV mini ini dikenal punya konsumsi bahan bakar yang efisien serta ruang yang cenderung lebih lega dibanding kompetitor di segmen sekelasnya, sehingga tetap […]

Mobil Sigra Bekas: Bagaimana Harga Terbentuk & Tips Sebelum Memilih

Mobil Sigra Bekas: Bagaimana Harga Terbentuk & Tips Sebelum Memilih Daihatsu Sigra dikenal sebagai salah satu pilihan MPV 7-penumpang yang ringkas, irit, dan biaya perawatannya rendah. Ketika kamu mulai melihat opsi mobil Sigra bekas, pertanyaan yang paling sering muncul adalah: berapa harga yang wajar? dan apa saja yang menentukan harga itu? Artikel ini membantu kamu […]

Harga Hyundai Creta Bekas, Apa yang Membuatnya Tetap Stabil?

Harga Hyundai Creta Bekas, Apa yang Membuatnya Tetap Stabil? Saat membahas harga Hyundai Creta bekas, banyak calon pembeli tidak hanya mencari angka termurah, tetapi juga ingin memahami alasan di balik pergerakan harganya. Mobil bekas Hyundai Creta dikenal memiliki nilai yang relatif terjaga, terutama untuk unit dengan kondisi baik dan spesifikasi lengkap. Artikel ini membahas harga […]

Harga Xenia Bekas: Panduan memilih Mobil Keluarga Hemat

Harga Xenia Bekas: Panduan memilih Mobil Keluarga Hemat Daihatsu Xenia jadi salah satu pilihan MPV kecil yang paling banyak dicari di Indonesia, terutama di segmen mobil keluarga terjangkau. Selain desain yang sederhana namun fungsional, harga Xenia bekas menjadi faktor utama yang membuatnya tetap relevan untuk banyak pembeli. Artikel ini akan membahas harga Xenia bekas dari […]

Halo, Selamat Datang Kembali di Mocil!

Masuk dan mulai cari mobil impianmu, atau jual mobil ke Mitra Mocil

Mobil Favorit